Diberitahukan kepada seluruh Peserta Didik SMA Negeri 20 Surabaya pukul masuk kelas 06.30 wib diharapkan 15 menit sudah berada di lingkungan sekolah untuk menghindari kemancetan dan keterlambatan berangkatlah agak pagi/awal. Jangan lupa kelengkapan artibut sekolah dan sepatu warna hitam sempurna, usahakan sarapan pagi sebelum berangkat sekolah. Hati -hati dijalan. Terima kasih atas kerjasamanya

Senin, 18 Februari 2013

MODUS PENIPUAN BEASISWA SEKOLAH



Yth. Seluruh SMA
di tempat

Dengan hormat,

Mohon di waspadai penipuan berkedok beassiswa. Modus operandi sbb :
1.      Penipu menelpon sekolah/kasek untuk mengirimkan data prestasi siswa kelas X,XI,XII yang memiliki rengking 1,2,3
2.      Penipu mengatasnamakan kasi dikmen (kebetulan di jawa Tengah)
3.      Penipu meminta mengirimkan data berbentuk hardcopy dan softcopy  (dalam softwacopy ada nama orang tua dan nomor hp orang tua) tua
4.      Sekolah mengirim data ke Dinas pendidikan Provinsi.... Dari sini ada indikasi tidak beres ....
5.      Penipu menelpon orang tua murid.... Orang tua sempat konfirmasi ke sekolah
6.      Hari senin ini, sekolah coba konfirmasi seluruh siswa yang data telah di kirimkan. Dan menjelaskan pada siswa dan orang tua.


Bagi pengelolan SMA (PJP/PJ) mohon untuk hati-hati

Nama oknum : budi
email : budisulistyodisdik@ymail.com
Nomor : HP.  081241777554


Setelah dilakukan pelacakan, oknum menggunakan kartu Hallo dan berada di wilayah Makasar.
Demikian untuk menjadi kewaspaan bersama jangan sampai terulang kembali.

Admin
SMA N 5 Semarang


Adi Wibawa
HP. 08122522658

0 komentar:

sealkazzsoftware.blogspot.com resepkuekeringku.com

Posting Komentar